Kamis, 05 April 2012

Menghitung Tingkat Suku Bunga

SINGLE PAYMENT

Sederhana : I = (P)(N)(i)

Ket :

I = Total bunga yang diperoleh / dibayarkan

P = Jumlah yang dipinjamkan / dipinjam

N = Jumlah perioda terhitung

i = Tingkat suku bunga per-perioda

Compound :


- F = P(1+i)N ====> F = P(F/P,i,N)

- P = F(1+i)N ====> P = F(P/F,i,N)

Soal :

Victor menabungkan uang sejumlah $500 di Bank Kesehatan. Berapa jumlah uang yang akan ada di rekeningnya setelah 3 tahun. Uang tersebut ditabungnya dengan tingkat suku bunga (compound) 6%/tahun. Berapa uang yang diperoleh Victor ?

Penyelesaian :

P = $500
N = 3
i = 0.06
F= ?

F= P(1+i)N
= $500(1+0.06)3
= $595.50

sumber : Sardjonopermono, Iswardono, Uang dan Bank, BPFE, Yogyakarta, 1999

1 komentar: